Update Website Storm Hosting
-
Rabu, 30th September, 2020
-
02:17am
Halo Semua,
Website Storm Hosting Baru saja melakukan maintenance yang dilakukan pada 30 september pukul 00.00-02.00 WIB.
beberapa Perubahan, Penambahan Fitur, Perbaikan telah kami lakukan, beberapa diantaranya adalah :
- Perubahan Tampilan kembali ke versi Klassik sampai versi modern selesai dalam perbaikan.
- Penambahan Two Factor Authentication pada Aplikasi Google Authenticator, Anda bisa melihat dan mengaktifkan pengamanan tambahan ini di https://www.shosting.my.id/user/security ( Sangat dianjurkan jika ingin memperkuat keamanan akun anda )
- Penghapusan Notifikasi pada email jika ada yang sedang login kedalam akun, karena beberapa laporan menyebabkan spam Email.
- Penambahan User Management untuk memberikan akses akun anda, VPS anda, atau Layanan Anda ke orang lain, anda bisa melakukannya di https://www.shosting.my.id/account/users
- Penambahan Tag pada sisi Klien Yaitu : Owner
- Penambahan Tag pada sisi Customer Service yaitu : Operator
- Penambahan Tag pada sisi Klien Yaitu : AUTHORIZED USER ( didapat jika anda telah verifikasi email anda )
- Perbaikan pada notifikasi email jika ticket sudah dibalas
- penambalan keamanan pada sisi klien dan pembayaran
- perbaikan beberapa Bug
Berikut adalah beberapa fitur dan perubahan yang telah kami lakukan, jika anda memiliki saran, atau memiliki keluhan silahkan untuk memberitahu kami dengan cara mengirim ticket di DISINI
Jika terdapat bug dimohon untuk melaporkan ke kami ke email kami support@shosting.id